INTEGRAL TAK TENTU
Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Pada kesempatan kali ini saya ingin menjelaskan materi tentang Integral Tak Tentu pada hari Selasa, 15 Maret 2022.
PENGERTIAN INTEGRAL TAK TENTU
Pengertian integral tak tentu adalah suatu bentuk operasi pengintegralan suatu fungsi yang menghasilkan suatu fungsi baru. Fungsi ini belum memiliki nilai pasti (berupa variable) sehingga cara pengintegralan yang menghasilkan fungsi tak tentu disebut “integral tak tentu”
- Jika f(x) adalah fungsi umum yang bersifat f’(x) = f(x)
- Maka f(x) merupakan antiturunan atau integral dari f(x)
- F(x) = fungsi integral
- F(x) = fungsi integral umum
- C = konstanta pengintegralan
RUMUS DASAR INTEGRAL TAK TENTU
Jika n bilangan rasional, n≠-1
Teknik Pengintegralan:
§ Integral dengan subsitusi, integral parsial
§ Integral fungsi trigonometri, subsitusi trigonometri
§ Pengintegralan fungsi rasional
§ Pengintegralan fungsi rasional dari sinus dan cosinus
§ Integral tak wajar, batas tak terhingga, integral
wajar, integral tak hingga
METODE SUBSITUSI
Dalam menyelesaikan masalah integrasi pertama-tama
diusaha kan mengubahnya menjadi bentuk rumus dasar dengan menggunakan variabel
lain (subsitusi).
Contoh:
Tentukan hasil dari
Jawab:
Misal u
= x – 2
Sehingga du = dx
INTEGRAL PARSIAL
Misalkan u dan v
fungsi yang differensiabel terhadap x, maka:
Jawab:
u = ln x du = 1/2 dx
dv = dx v = x
jadi:
Komentar
Posting Komentar